Minggu, 03 Oktober 2010

PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

PROVINSI BANGKA BELITUNG




1º 50' - 3º 10' ls
105º - 108º
bt
Dasar hukum
Undang-undang nomor 27 tahun 2000
Tanggal penting
21 november 2000 (hari jadi)
18.725,14 km²
  • Daratan: 16.423,14 km² (21,01%)
  • Perairan: 65.301 km² (79,99%)
  • Panjang pantai: 1.200 km
1.106.657 jiwa (bps babel 2007)
Kepadatan
67 jiwa/km²
6
1
36
326
Suku
melayu (71,89%), tionghoa (11,54%), jawa (5,82%), bugis (2,69%), madura (1,11%), lain-lain (6,95%).[1]
islam (81,83%) buddha (8,71%) kong hu cu (5,11%) protestan (2,44%) katolik (1.79%), hindu (0,13%)
Provinsi kepulauan bangka belitung mempunyai batas wilayah:


  • Nama Gubernur : Ir.H.Eko Maulana Ali, Sap, Msc
  • Wakil Gubernur : H.Syamsuddin Basari, S.Sos
Pembagian administratif
provinsi kepulauan bangka belitung terbagi atas tujuh daerah tingkat dua, yaitu:


Bupati kabupaten bangka adalah Yusroni Yazid.
Ibu kota: sungailiat. Sejak masih bergabung dengan sumatra selatan maupun setelah lepas, kabupaten bangka merupakan kabupaten dengan jumlah penduduk terbanyak. Saat lepas dari sumsel, luas kabupaten bangka meliputi 91% luas pulau bangka (11.000 km2). Namun pada tahun 2003 kabupaten bangka dimekarkan menjadi 4 kabupaten. Oleh karena itu, kabupaten bangka juga dikenal sebagai kabupaten bangka induk. Berkonsentrasi pada pembangunan dan pengembangan di bidang perdagangan dan jasa, industri, pariwisata, perkebdan pertambangan.


Badan dan Kantor
Pemeritah Kabupaten Bangka

 Dinas Daerah
Pemerintah Kabupaten Bangka Tahun 2008
1. Dinas Pendidikan Kab. Bangka
2. Dinas Pemuda dan Olahraga Kab. Bangka
3. Dinas Kesehatan Kab. Bangka
4. Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Kab. Bangka
5. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kab. Bangka
6. Dinas Pekerjaan Umum Kab. Bangka
7. Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kab. Bangka
8. Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kab. Bangka
9. Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Bangka
10. Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kab. Bangka
11. Dinas Pertanian dan Peternakan Kab. Bangka
12. Dinas Pertambangan dan Energi Kab. Bangka
13. Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kab. Bangka
14. Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah


2.    Kabupaten Belitung


Bupati Kabupaten Belitung adalah Ir.H.Darmansyah Husein
ibukota: tanjungpandan: pada awalnya meliputi seluruh pulau belitung dan pulau kecil di sekitarya, namun pada tahun 2003 dimekarkan menjadi 2 kabupaten. Wilayah pengembangan sektor perdagangan dan jasa, pertanian, pariwisata, industri pengolahan dan perikanan laut .

Badan dan Kantor
Pemeritah Kabupaten Belitung
  1. Inspektorat
  2. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
  3. Badan Kesatuan Bangsa Politik dan Perlindungan Masyarakat
  4. Badan lingkungan hidup daerah
  5. Badan Kepegawaian Daerah
  6. Badan Pemberdayaan Masyarakat, Pemerintahan Desa, Perempuan, dan keluarga Berencana
  7. Satuan Polisi Pamong Praja
  8. Kantor Kearsipan dan perpustakaan
  9. Kantor Pendidikan dan pelatihan
  10. Kantor Pelayanan Terpadu satu pintu
  11. RSUD
Dinas Daerah
Pemerintah Kabupaten Belitung
  1. Dinas Pendidikan
  2. Dinas Kesehatan
  3. Dinas Pekerjaan Umum
  4. Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Penanaman Modal
  5. Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil
  6. Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi
  7. Dinas Pertanian dan Kehutanan
  8. Dinas Perhubungan, Komunikasi dan informatika
  9. Dinas Pendapatan, Pengelolahan Keuangan dan Aset daerah
  10. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata
  11. Dinas Pertambangan Energi
  12. Dinas Kelautan dan Perikanan
  13. Dinas Kebersihan, Pasar, dan Pertamanan
  14. Dinas Pemuda dan Olahraga
3.    Kabupaten Bangka Barat

Bupati kabupaten Bangka Barat : H. Parhan Ali
kabupaten bangka barat (ibukota: mentok): merupakan kabupaten hasil pemekaran kabupaten bangka pada tahun 2003. Kabupaten bangka barat merupakan titik penyebrangan yang menghubungkan bangka dengan sumatera selatan melalui pelabuhan mentok yang merupakan salah satu pelabuhan tersibuk di indonesia. Kota mentok sendiri merupakan pusat pengolahan timah bangka serta tempat bung karno, bung hatta, moh roem dan pemimpin nasional lain diasingkan selama masa revolusi mempertahankan kemerdekaan. Berkonsentrasi pada pembangunan di sektor pertanian, perkebunan, pertambangan, industri pengolahan, dan perdagangan.

Badan dan Kantor
           Pemeritah Kabupaten Bangka Barat
1.Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
2.BATAN
3.Kantor Pertanahan
4.Kantor Satlantas Polri
5.Kantor Terpadu Pemerintah
6.Kantor Dinas Pekerjaan Umum

Dinas Daerah
   Pemerintah Kabupaten Bangka Barat
1.Dinas Perhubungan
2.Dinas Pariwisata
3.Dinas Komunikasi dan Informatika

4.      . Kabupaten Bangka Tengah

Bupati Kabupaten Bangka Tengah : H. Erzaldi Rosman Djohan. SE, MM
kabupaten bangka tengah (ibukota: koba): merupakan kabupaten hasil pemekaran kabupaten bangka pada tahun 2003. Merupakan pusat perikanan bangka belitung. Sepanjang jalan raya pangkalpinang-koba (60 km) terdapat pantai indah tepat di sisi jalan terutama di desa penyak dan kurau. Berkonsentrasi pada pembangunan sektor perkebunan dan pertambangan.

Badan dan Kantor
          Pemeritah Kabupaten Bangka Tengah
  1. Inspektorat;
  2. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Statistik dan Penanaman Modal;
  3. Badan Kepegawaian Daerah;
  4. Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa;
  5. Badan Kesatuan Bangsa, Politik dan Perlindungan Masyarakat;
  6. Kantor Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana;
  7. Kantor Lingkungan Hidup;
  8. Kantor Arsip dan Perpustakaan;
  9. Kantor Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga;
  10. Rumah Sakit Umum Daerah Bangka Tengah; dan
  11. Satuan Polisi Pamong Praja
        Dinas Daerah
Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah
  1. Dinas Pendidikan;
  2. Dinas Kesehatan;
  3. Dinas Pekerjaan Umum;
  4. Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah;
  5. Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi;
  6. Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika;
  7. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil;
  8. Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Mikro Kecil dan Menengah;
  9. Dinas Perkebunan dan Kehutanan;
  10. Dinas Pertanian, Perternakan dan Ketahanan Pangan;
  11. Dinas Kelautan dan Perikanan; dan
  12. Dinas Pertambangan dan Energi.
5.    Kabupaten Bangka Selatan

Bupati Kabupaten Bangka Selatan : Joestiar Noor, ST
ibukota: toboali: merupakan kabupaten hasil pemekaran kabupaten bangka pada tahun 2003. Daerahnya meliputi bagian selatan pulau bangka, termasuk pulau-pulau kecil seperti pulau lepar, pulau pongok dan pulau nanas. Kabupaten bangka selatan merupakan pusat penghasil beras kepulauan bangka belitung. Juga merupakan daerah tujuan transmigran dari jawa barat, jawa tengah, dan jawa timur. Berkonsentrasi pada pengembangan di sektor pertambangan, pertanian, perkebunan, dan perikanan laut serta perdagangan .
Badan dan Kantor
        Pemeritah Kabupaten Bangka Selatan
    1. Badan Pusat Statistik
    2. Badan Usaha Milik Daerah
    3. Badan Kepegawaian Administratif
    4. Badan Narkotika
    5. Kantor Ketahanan Pangan
    6. Kantor Pertanahan
    7. Kantor Departemen Agama
    8. Kantor Pemilihan Umum Daerah
Dinas Daerah
Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan
1.      Dinas Kesehatan
2.      Dinas Pariwisata
3.      Dinas Perindustrian dan Perdagangan
4.      Dinas Kelautan dan Perikanan

6.    Kabupaten Belitung Timur

Bupati Kabupaten Belitung Timur : Ir. Basuki T. Purnama, MM
ibukota: manggar: merupakan pemekaran kabupaten belitung tahun 2003. Tempat ini merupakan tempat "laskar pelangi" yang ditulis andrea hirata. Pengembangan sektor industri pengolahan, pertanian, dan perkebunan , perikanan laut serta sektor pertambangan .

Badan dan Kantor
        Pemeritah Kabupaten Belitung Timur
1.      Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
2.      Badan Usaha Milik Daerah
3.      Kantor BAPPEDA
4.      Kantor Departemen Agama
5.      Kantor Pelabuhan Manggar
6.      Kantor Perwakilan TNI AU
7.      Kantor Pertahanan
Dinas Daerah
Pemerintah Kabupaten Belitung Timur
1.      Dinas Pendidikan
2.      Dinas Perhubungan Pariwisata
3.      Dinas Kebudayaan dan Pariwisata
4.      Dinas Pertanian dan Kehutanan

7.    Kota Pangkal Pinang

Walikota : Drs. H. Zulkarnain Karim, MM
kota pangkal pinang: merupakan ibukota provinsi kepulauan bangka belitung yang ditetapkan sejak tahun 2002. Kota terbesar dan teramai di provinsi ini. Sebelumnya merupakan ibukota kabupaten bangka, namun pada tahun 1971 ibukota kabupaten bangka pindah ke sungailiat dan kota pangkalpinang menjadi kota sendiri. Kantor pusat pt timah tbk berada di wilayah ini . Merupakan wilayah pengembangan sektor industri pengolahan, perdagangan, jasa serta pariwisata .
1.
Dinas Pekerjaan Umum (PU)
 Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang


 2.
Dinas Kesehatan
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 433382
 3.
Dinas Pendidikan
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 421285/421163
 4.
Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 439175
 5.
Dinas Kelautan dan Perikanan
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 422824
 6.
Dinas Lingkungan Hidup
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 424949
 7.
Dinas Kesbanglinmas
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang 
 (0717) 431476
 8.
Dinas Sosial dan tenaga Kerja
Jl. Usman Ambon Rangkui Pangkalpinang
 (0717) 421896
 9.
Dinas Kebersihan dan Kebakaran
Jl.
 (0717) 432185
 10.
Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM
Jl. Usman Ambon Rangkui Pangkalpinang
 (0717) 431664
 11.
Dinas Pertanian dan Peternakan
Jl. Jenderal Sudirman Pangkalbalam Pangkalpinang
 (0717) 424524
 12.
Dinas Perhubungan dan Telematika
Jl. Yos Sudarso Pangkalbalam Pangkalpinang
 (0717)
 13.
Dinas Tata Kota dan Pertamanan
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
 (0717) 422073
 14.
Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Keunagan Daerah
 Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
 (0717) 422534/422535

 Badan/Kantor Di Lingkungan Kota Pangkalpinang

No.
Nama Instansi
Alamat
Telepon
 1.
Badan Kepegawaian Daerah
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
 (0717) 435092/422535
 2.
BAPPEDA
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 422926/422092
 3.
Inspektorat
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 422770
 4.
Sekretariat DPRD
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 422486
 5.
Sekretariat Korpri
Jl. Rasakunda Kecamatan Bukit Intan Pangkalpinang
(0717) 422535



 CREATED BY :

                        Zefanya Abinesar           (070710135)
Warih Ekawati                (070810061)
Citra Pandu A                  (070810573)
Arsita Arianto                (070810557)
Rahma S. Muliasari         (070810559)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar